Ribuan Orang Antar Tafa’dal Mendaftar ke KPU
By
Posted on

RADARBONE.CO.ID_WATAMPONE–Ribuan orang mengantar pasangan HA Fahsar M Padjalangi – H Ambo Dalle mendaftar ke KPU, Senin 8 Januari 2018.
Pasangan yang diusung 11 partai politik ini (Golkar, Gerindra, PAN, Demokrat, Nasdem, PKS, PPP, PDIP, PKB, HANURA dan PBB) mendaftar di KPU sekira pukul 11.00 Wita.
Arus lalu lintas sempat tersendat di titik yang menjadi lokasi pawai pasangan itu sebelum mendaftar.
*
